4 Tips Membuat Desain Konten Minimalis di Instagram

4 Tips Membuat Desain Konten Minimalis di Instagram

TRIBUNPALU.COM - Saat ini media sosial Instagram tidak hanya digunkana untuk membagikan fot atau video saja.

Instagram semakin memperbaiki fitur-fiturnya demi kenyamanan pengguna.

Selain membagikan foto dan video, kamu juga bisa berbagi konten carousel.

Jika kamu masih bingung ingin membuat desain seperti apa, kami akan menginformasikannya untukmu.

Berikut ini adalah tips membuat desain konten minimalis di Instagram yang kami lansir dari laman Instagram Gilalogie.

Artikel ini bisa menjadi rujukanmu untuk membuat konten edukasi, hiburan ataupun jualan.

1. Menjaga kemudahan konten untuk dibaca

Sebuah konten microblog di Instagram biasanya berisi tulisan-tulisan dan beberapa ornamen pendukung.

Ornamen ini biisa berupa gambar atau foto, video dan ilustrasi.

Related Posts

0 Response to "4 Tips Membuat Desain Konten Minimalis di Instagram"

Post a Comment